Daftar Kabupaten dan Kota di Jambi

Daftar Nama Kabupaten di Provinsi Jambi - Berikut ini kami berikan informasi mengenai nama-nama kabupaten yang ada di Provinsi Jambi. Provinsi Jambi sendiri mempunyai beberapa Kabupaten/Kota yang terletak diberbagai penjuru. Berikut daftar nama kabupatennya beserta Ibukota Kabupaten (Pusat Pemerintahan).
Berikut ini kami berikan informasi mengenai nama-nama kabupaten yang ada di Provinsi Jambi. Provinsi Jambi sendiri mempunyai beberapa Kabupaten/Kota yang terletak diberbagai penjuru. Berikut daftar nama kabupatennya beserta Ibukota Kabupaten (Pusat Pemerintahan).

Jambi adalah sebuah Provinsi Indonesia yang terletak di pesisir timur di bagian tengah Pulau Sumatera. Jambi adalah satu dari tiga provinsi di Indonesia yang ibukotanya bernama sama dengan nama provinsinya, selain Bengkulu dan Gorontalo.

Potensi kekayaan alam di Provinsi Jambi adalah minyak bumi, gas bumi, batubara dan timah putih. Jumlah potensi minyak bumi Provinsi Jambi mencapai 1.270,96 juta m3 dan gas 3.572,44 miliar m3. Daerah cadangan minyak bumi utama di struktur Kenali Asam, Kecamatan Jambi Luar Kota, Kabupaten Muaro Jambi dengan jumlah cadangan minyak 408,99 juta barrel. Sedangkan cadangan gas bumi utama di Struktur Muara Bulian, Kecamatan Muara Bulian, Kabupaten Batanghari dengan jumlah cadangan 2.185,73 miliar m3.

Daftar Nama dan Ibukota Kabupaten Jambi

No Kabupaten/Kota Pusat Pemerintahan Luas (km²)
1 Kabupaten Batanghari Muara Bulian 5.804,00
2 Kabupaten Bungo Muara Bungo 4.659,00
3 Kabupaten Kerinci Siulak 3.355,27
4 Kabupaten Merangin Bangko 7.679,00
5 Kabupaten Muaro Jambi Sengeti 5.326,00
6 Kabupaten Sarolangun Sarolangun 6.184,00
7 Kabupaten Tanjung Jabung Barat Kuala Tungkai 4.649.85
8 Kabupaten Tanjung Jabung Timur Muara Sabak 5.445
9 Kabupaten Tebo Muara Tebo 6.461
10 Kota Jambi - 103,54
11 Kota Sungaipenuh - 391,5

Demikianlah daftar beberapa nama kabupaten/kota di Jambi lengkap beserta pusat pemerintahan dan luas wilayahnya. Semoga bermanfaat dan membuat kita lebih mengerti tengah provinsi Jambi.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel